Hari: 5 September 2018

Cara Mengatasi Jamur Pada Ikan Lele

Ikan lele ialah jenis ikan yang sejak dulu menjadi favorit bagi peternak untuk dibudidayakan, selain mudah dalam perawatannya dan dapat tumbuh lebih cepat dibanding jenis ikan lainnya, ikan lele juga termasuk ikan yang bergizi tinggi yang selalu dicari dan diidamkan oleh berbagai kalangan sehingga permintaan di pasaran selalu meningkat. Banyak sekali warung makan atau restoran […]

Baca selengkapnya

Cara Budidaya Kerang Hijau Bagi Pemula

Budidaya kerang hijau kini menjadi peluang usaha yang menjanjikan dan dapat dilakukan di wilayah pesisir laut. Keuntungan yang dihasilkan diperkirakan jauh lebih besar juga usaha yang dilakukan lebih mudah daripada menangkap ikan ke tengah laut. Modal usaha untuk memulainya terbilang hemat dan tidak terlalu banyak membutuhkan peralatan. Hal inilah yang menjadi penyebab semakin diliriknya budidaya […]

Baca selengkapnya
Pemahaman Bahan Dasar Essen untuk Memancing Galatama

Pemahaman Bahan Dasar Essen untuk Memancing Galatama

Pemahaman Bahan Dasar Essen untuk Memancing Galatama   Para mania yang hobi dengan mancing Galatama tentu sudah tidak asing dengan istilah essen. Essen atau atau cairan aroma makanan yang berfungsi untuk menguatkan aroma umpan atau pelet ini merupakan kunci utama agar sukses di pemancingan Galatama. Umpan utama yang telah dicampurkan dengan essen ilnilah yang natinya […]

Baca selengkapnya
Melepaskan Kail Besar di Mulut Hiu dengan Tangan Kosong

Melepaskan Kail Besar di Mulut Hiu dengan Tangan Kosong

Melepaskan Kail Besar di Mulut Hiu dengan Tangan Kosong Ikan Hiu adalah sekelompok (superordo Selachimorpha) ikan dengan kerangka tulang rawan yang lengkap dan tubuh yang ramping. Mereka bernapas dengan menggunakan lima liang insang (kadang-kadang enam atau tujuh, tergantung pada spesiesnya) di samping, atau dimulai sedikit di belakang, kepalanya. Hiu mempunyai tubuh yang dilapisi kulit dermal […]

Baca selengkapnya
Tips Sukses Mancing Ikan Tapah

Tips Sukses Mancing Ikan Tapah

Tips Sukses Mancing Ikan Tapah   Paramania, seringkali trip memancing yang kita jalani tidak membuahkan hasil yang maximal. Kurangnya pengetahuan tentang habitat ikan, jam makan ikan bahkan musim tertentu berbuah Boncos yang tentunya ingin kita hindari. Saya kali ini akan sedikit berbagi tips agar sukses menaikkan ikan Tapah ke permukaan.Yuk kita simak tips nya dibawah […]

Baca selengkapnya
Teknik Setekan Teknik Memancing Ikan Tanpa Menggunakan Umpan

Teknik Setekan Teknik Memancing Ikan Tanpa Menggunakan Umpan

Teknik Setekan Teknik Memancing Ikan Tanpa Menggunakan Umpan Penahkah anda melihat orang memancing dengan ukuran hasil tangkapan di atas rata-rata, namun tidak menggunakan umpan?. Sebagian orang mungkin pernah melihatnya dan biasanya teknik tanpa umpan ini dilakukan di spot yang tenang seperti kolam pemancingan dan danau. Di Indonesia sendiri teknik memancing tanpa menggunakan umpan sering disebut […]

Baca selengkapnya

Cara Budidaya Ikan Corydoras Bagi Pemula

Ikan corydoras mungkin tidak terlalu familiar di telinga masyarakat umum sebab memang bukan ikan yang umum dikonsumsi. Ikan ini lebih banyak dimanfaatkan sebagai ikan hias karena bertubuh cantik dan memiliki variasi warna serta corak yang beragam. Ikan yang merupakan jenis ikan air tawar ini sering berennag di dasar air untuk mencari makanan, manfaat lain dari […]

Baca selengkapnya
Lungfish Si Ikan Ajaib Yang Bisa Berubah Menjadi Kepompong

Lungfish Si Ikan Ajaib Yang Bisa Berubah Menjadi Kepompong

Lungfish Si Ikan Ajaib Yang Bisa Berubah Menjadi Kepompong Sesuai dengan namanya Yaitu “lungfish”, ikan ini ternyata memiliki sistem pernapasan cadangan dengan menggunakan paru-paru. Ikan Lungfish ini merupakan ikan yang berasal dari spesies keluarga Ceratodontidae dan Lepidosirenidae. Habitat asli ikan ini adalah di wilayah sungai-sungai yang ada di pedalaman Afrika, Australia, dan Amerika Selatan. Akan […]

Baca selengkapnya
15 Cara Memelihara Ikan Koi Untuk Pemula yang Mudah

15 Cara Memelihara Ikan Koi Untuk Pemula yang Mudah

15 Cara Memelihara Ikan Koi Untuk Pemula yang Mudah   Ikan koi merupakan ikan yang berwarna-warni dan sering kita jumpai berada di dalam kolam di tempat-tempat perbelanjaan dan restaurant. Dalam beberapa waktu terakhir, ikan ini banyak sekali digemari karena warnanya yang indah dan banyak juga mulai dijadikan hewan peliharaan di rumah. Jika anda tertarik untuk […]

Baca selengkapnya
Bagaimana Cara Tepat Memasang Benang PE Pada Reel?

Bagaimana Cara Tepat Memasang Benang PE Pada Reel?

Bagaimana Cara Tepat Memasang Benang PE Pada Reel? Menggulung benang mono atau PE harus kencang, kalau kendur dikhawatirkan akan kusut dan terjepit di dalam spool pada saat strike ikan di atas 30 Kg, bahkan kemungkinan benang akan banyak putus. Contohnya, jika benang yang sudah keluar sekitar 60 meter, bisa dibayangkan berapa banyak tumpukan di antara […]

Baca selengkapnya